Author: Budi

Sharing Stories That Matters. Web Content Curator at mobgenic.com and osrepublik.com

Selain sebagai tempat pertunjukkan seni, Concert Hall merupakan sebuah simbol, identitas, perkembangan seni dan budaya suatu negara. Berbagai macam pertunjukkan seni, baik musik, tari atau teater yang berpadu dengan keindahan arsitektur, ditampilkan dengan menawan di berbagai Concert Hall di seluruh dunia.

Read More

Terinspirasi oleh buku-buku view master dan pop up semasa kanak-kanak, Thomas Allen tertarik untuk menciptakan karya tiga dimensi dengan menggunakan buku-buku novel klasik sebagai latar belakangnya. Buku-buku bergaya view master dan pop up pernah populer di tahun 80-an, menggunakan ilustrasi 3 dimensi supaya lebih menarik dan anak-anak lebih mudah untuk memahami cerita yang ada di buku.ย 

Read More