Author: Lukas

Penulis yang menyenangi hal-hal yang berhubungan dengan dunia komputer, sains, dan astronomi.

Mosaik-mosaik indah tersebut diprakarsai oleh sekelompok seniman dalam sebuah proyek yang bernama “The 16th Avenue Tiled Steps Project”. Sesuatu yang menarik dari proyek ini adalah mereka menggunakan bahan-bahan yang disumbang oleh lebih dari 300 rumah tangga di sekitarnya.

Read More

Anak-anak akan selalu penasaran darimana mereka berasal atau bagaimana caranya membuat bayi. Ada banyak cara yang digunakan oleh orang tua untuk menjelaskan hal tersebut kepada anak-anaknya. Namun, cara yang dipakai oleh seorang fotografer dari Kanada, Patrice Laroche, terbilang unik. Ia dan istrinya, Sandra Denis, membuat serangkaian foto yang menggambarkan bahwa seolah-olah bayi berasal dari mesin pompa udara.

Read More